Jika apa yang ada di depan menakutkan bagimu
dan apa yang ada di belakang menyakitkan bagimu.
Maka, lihatlah ke atas. Allah tak pernah gagal dalam menolongmu.
Janganlah membenci seseorang, tak peduli seberapa salah mereka terhadapmu.
Hiduplah dengan kerendahan hati, tak peduli seberapa kaya dirimu.
Berpikirlah positif, tak peduli seberapa sulit hidup ini.
Memberilah lebih banyak, meski mungkin kau hanya punya sedikit.
Maafkanlah orang yang telah bersalah padamu.
Dan jangan pernah berhenti BERDOA untuk orang-orang terbaik yang kau cintai.
(Imam Ali a.s.)